Salah satu cara untuk mengenang kenangan bersama orang-orang terkasih yakni dengan melihat foto-foto lawas. Sayangnya, seiring berjalannya waktu sebuah foto dapat menjadi pudar, buram, sobek, maupun rusak. Untuk mengatasi hal tersebut, dibutuhkan jasa restorasi foto...